Apa itu STTS ?
STTS adalah surat tanda terima setoran yaitu bukti bayar, STTS berbentuk kertas kecil hijau jika pembayaran dilakukan di UPT Pajak Daerah / Bappenda. Namun Invoice / Struk pembayaran di marketplace juga berlaku sebagai STTS