Category: Seputar OPD
INOVASI BPHTB ONLINE
BPHTB merupakan salah satu pendapatan pajak daerah yang memiliki kontribusi besar bagi Kabupaten Bogor, karena BPHTB memiliki tingkat efektifitas yang sangat baik yang mampu membuat realisasinya melebihi target yang ditetapkan. Akan tetapi, pada saat pandemi Covid-19 seperti ini, wajib pajak mengalami kesulitan untuk mendapatkan pelayanan BPHTB dikarenakan Bappenda Kab. BogorRead More
INOVASI : PBB ONLINE (ESPPT)
Dengan diberlakukannya Keputusan Bupati Bogor Nomor: 443/355/Kpts/Per-UU/2021 tentang Pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar Pra Adaptasi Kebiasaan Baru Menuju Masyarakat Sehat, Aman dan Produktif melalui PPKM Darurat di Kabupaten Bogor mulai 3-20 Juli 2021 yang kemudian diperpanjang, Bappenda Kab. Bogor terus berupaya untuk meningkatkan pendapatan pajak daerah di tahun 2021, tentunyaRead More
SOSIALISASI TRIPLE UNTUNG
Dalam rangka Optimalisasi Pendapatan Daerah, Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah Kabupaten Bogor dan Badan Pengelolaan Pendapatan Provinsi Jawa Barat telah melaksanakan kegiatan Sosialisasi Program Triple Untung Plus pada Hari Kamis Tanggal 26 Agustus 2021, dalam acara tersebut turut Hadir Asisten Pemerintah pada Sekretariat Daerah, Kepala Bidang Perencanaan dan Pengembangan Pendapatan DaerahRead More
Program Triple Untung dari Bapenda Jabar
Untuk info lebih lengkap kunjungi webstie / Sosial media Bapenda Jabar
INOVASI ANTREAN ONLINE
BAPPENDA KAB. BOGOR RILIS APLIKASI ANTREAN ONLINE Bappenda Kabupaten Bogor selalu berupaya memberikan pelayanan secara prima kepada masyarakat. Pada masa pandemi Covid-19 ini, Bappenda Kabupaten Bogor mengoptimalkan pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi agar pelayanan yang diberikan kepada masyarakat tetap berjalan dengan optimal dan tidak terganggu. Oleh karena itu, Bappenda Kab.Read More